Tanya Jawab
mengapa benua australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya – CIKIJING.COM
mengapa benua australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya?
Jawaban
Australia memiliki flora dan fauna yang unik disebabkan karena kondisi iklim dan kondisi geografis yang beragam. Kondisi iklim Australia beragam mulai dari iklim tropis, iklim gurun, iklim subtropis, dll, dan kondisi geografis Australia yang beragam mualai dari dataran rendah dan dataran tinggi sehingga dengan kondisi ini menciptakan keragaman dalam hal flora dan fauna.
Semoga membantu
Terimakasih telah melihat artikel Tanya Jawab, semoga bermanfaat bagi para pembaca Cikijing.com.