Penyebab dari kompleksitas permasalahan yang terjadi di masyarakat adalah – CIKIJING.COM

penyebab dari kompleksitas permasalahan yang terjadi di masyarakat adalah

Jawaban:

Penjelasan:

c. Terdiri dari kumpulan individu yang mempunyai pemikiran berbeda/masing-masing.

Karena setiap individu memiliki keinginan dan pendapatnya masing-masing, sehingga permasalahan yang sedang ditangani semakin bercabang dan akan semakin lama untuk dipecahkan.

Pembahasan

Permasalah sosial merupakan ketidaksesuaian antara kenyataan sosial  dengan unsur-unsur sosial masyarakat yang ada serta menjadi pengaruh kelompok masyarakat.

Faktor permasalahan sosial, sebagai berikut:

1. Faktor ekonomi

Contoh pengangguran, kemiskinan dan lain-lain.

2. Faktor budaya

Contoh kenakalan remaja, bullying, perceraian, dan lain-lain.

3. Faktor biologis

Contoh penyakit keracunan makanan busung lapar, menular, dan lain-lain.

4. Faktor psikologis

Contoh penyakit syaraf, trauma, dan lain-lain.

Cara untuk mengatasi masalah sosial, sebagai berikut:

  • Dapat meningkatkan mutu dan pemerataan pendidikan.
  • Dapat meningkatkan pemerataan pembangunan atau fasilitas publik.
  • Dapat meningkatkan kesadaran sosial.
  • Dapat menyediakan lapangan kerja yang banyak.
  • Dapat diberikan sanksi sosial.

Terimakasih telah melihat kategori tanya jawab di CIKIJING.COM

You May Also Like